Cara Menentukan Golongan dan Periode dari Suatu Unsur



A.    Menentukan Letak Golongan.

Letak golongan suatu unsure dalam system periodic dapat diramalkan dari subkulit terakhir yang terisi electron.


  1. Jika konfigurasi electron berakhir pada sn maka unsure tersebut terdapat pada golongan nA. 
  2. Jika konfigurasi electron berakhir pada pn maka unsure tersebut terdapat pada golongan (n+2)A. 
  3. Jika konfigurasi electron berakhir pada dn maka unsure tersebut terdapat pada golongan (n+2)B dengan catatan bahwa (n+2) berjumlah 8, 9 dan 10, unsure tersebut berada dalam golongan VIIIB, sedangkan untuk (n+2) = 11 dan 12 unsur terletak pada golongan IB dan IIB.

Jika konfigurasi electron berakhir pada fn maka unsure tersebut terdapat pada lantanida dan aktanida.

Agar lebih jelasnya perhatikan table golongan utama dan trasnsisi dibawah ini.
1.      Golongan A (Golongan Utama)

Table 1: Nama – Nama Golongan Unsur Utama
 


Keterangan:
n = nomor kulit
GM = nomor atom gas mulia.

Catatan:
Hidrogen (H) dengan konfigurasi electron 1s1 tidka termasuk golongan Alkali (IA)
Helium (He) dengan konfigurasi electron 1s2 tidak termasuk golongan Alkali tanah (IIA) tetapi termasuk golongan gas mulia (VIIIA).

1.      Golongan B (Golongan Transisi )


 Tabel 2. Beberapa contoh Unsur transisi dan golongannya.





B.     Menentukan Letak Periode

Letak suatu periode suatu unsure dapat diramalkan dari jumlah kulit electron dari usur tersebut. Jumlah kulit ditandai dengan angka didepan subkulit yang terbesar.

Jadi konfigurasi terakhir ns, np, (n-1)d ns2. (n-s)f, (n-2)d10 ns2 berarti unsure tersebut pada periode n
 







posted under |
Share on :

0 comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post Home

About

ernathetwin.blogspot.com

blog dibuat untuk sharing ilmu yang Penulis peroleh baik dari bangku sekolah maupun dari masyarakat.
dan juga berisikan tentang Curahan Hati Penulis yang bisa memotivasi para pembaca sekalian.

Semoga ilmu saya bermanfaat for the Readers.

Thanks for coming on my blog ^_^.




Powered by Blogger.

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Blog Archive

Blogroll

Blogger templates

Blogger news

Followers


Recent Comments